PENGGUNAAN METODE GALLERY WALK BERORIENTASI MODEL PAIIM SEHATI DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA

Ubaidillah, SMPN 1 Menes

Authors

  • Ubaidillah

Keywords:

Gallery Walk, PaIIM SEHATI, Jama Qasar

Abstract

Tujuan penelitian tindakan kelas ini dilakukan yaitu untuk mengetahui hasil belajar siswa melalui metode Gallery Walk dengan pendekatan Model pembelajaran PaIIM SEHATI. Sedangkan Metologi yang di gunakan dalam Penelituan Tindakan Kelas ini adalah planning, action, observing, reflesing. Setelah diadakan penelitian Tindakan Kelas dengan penerapan metode Gallery Walk dengan pendekatan Model pembelajaran PaIIM SEHATI dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini dapat dibuktikan dari hasil analisa data pada siklus I sampai siklus II yang menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan. Peningkatan hasil belajar terlihat pada hasil belajar siklus II, nilai rata- rata mencapai 83 , jumlah siswa yang mencapai KKM sebanyak 33 orang yang ditarget 75 % dari jumlah yang ada, jadi sudah melebihi target yaitu 91,67 %. Sehingga hipotesa ” Penggunaan Metode Gallery Walk dengan Berorientasi Pada Model Paiim Sehati terbukti dapat Meningkat Hasil Belajar Siswa.

Downloads

Published

04-12-2021